Laporan Akhir Percobaan 1 Modul 3 up dan um







1. Komponen  [kembali]

1. Arduino uno



2. Button



3. LED



2. Rangkaian Simulasi  [kembali]




3. Flowchart [kembali]




4. Listing Program  [kembali]

//MASTER
 
#define button 2  //Deklarasi pin 2 untuk button
 
void setup()     //Semua kode dalam fungsi ini dieksekusi sekali
{
  pinMode(button,INPUT_PULLUP);
  Serial.begin(9600); //Set baud rate 9600
}
 
void loop()   //Semua kode dalam fungsi ini dieksekusi berulang
{
  int nilai = digitalRead(button);
 
  //ditekan
  if(nilai == 0)
    {
      Serial.print("1");    
    }
  else
    {
      Serial.print("2");
    }
 
    delay(200);
}

//SLAVE
 
#define led 12  //Deklarasi pin 12 untuk LED
 
void setup()   //Semua kode dalam fungsi ini dieksekusi sekali
{
  pinMode(led,OUTPUT);   //Deklarasi LED sebagai output
  Serial.begin(9600);            //Set baud rate 9600
}
 
void loop()                         //Semua program dalam fungsi ini dieksekusi berulang
{
  if(Serial.available()>0)
  {
    int data = Serial.read();
      if(data=='1')  //Jika data yang dikirimkan berlogika
        {
          digitalWrite(led,HIGH);  //LED menyala
        }
      else
        {
          digitalWrite(led,LOW);  //LED mati
        }
       
  }
}



5. Video [kembali]





6. Analisa [kembali]

1.        Apa yang terjadi jika komunikasi UART hanya menggunakan 1 habel saja, yang terhubung TX ke RX?

Jawab:

Komunikasi hanya berlangsung satu arah,komunikasi akan tetap bisa di lakukan. Tidak akan terjadi masalah dan program tetap berjalan. Karena pada percobaan ini kita hanya mentransfer data dari master ke slave. Tx Slave dihubungkan ke Rx Master hanya untuk menandakan adanya data yang masuk ke Slave (feedback ke master). Jadi, tidak masalah jika tidak dihubungkan. Yang berfungsi untuk transfer datanya yaitu kabel dari Tx Master yang dihubungkan ke Rx Slave untuk komunikasi asinkron dari Master ke Slave.

 

2.        Apakah dapat mengirim data sebanyak 12 bit? Jelaskan alasannya

Jawab:

Tidak bisa, karena proses pengiriman data pada UART data ditransmisikan per 11 bit, terdiri atas 1 bit Start (‘0’), 8 bit data, 1 bit data tambahan (bit ke 9) dan 1 bit stop (‘1’). sedangkan pada bit ke-12, bit tersebut akan dikeluarkan oleh Slave sebagai tanda bahwa data telah diterima oleh receiver.

 

3.        Apakah kita dapat menggunakan banyak slave? Jelaskan alasannya

Jawab:

Tidak. Karena pada UART jumlah Master maupun Slave masing-masing satu. Hal tersebut dikarenakan UART menggunakan jalur data tunggal untuk mentransmisikan data (Transmitter) dan untuk menerima data (Receiver). Slave untuk pentransmisian data dan Tx dihubungkan ke Rx untuk menandakan Slave telah menerima data dari Master.



7. Link Download [kembali]


Download Rangkaian - Download

Download Listing Program Master – Download

Download Listing Program Slave – Download

Download Video - Download

Download HMTL - Download



Tidak ada komentar:

Posting Komentar